Jumat, 15 April 2016

TeraCopy

Sesuai judul mungkin teman-teman udah familiar banget dengan teracopy. Mungkin yang belum familiar teman-teman bisa gabung disini, sedikit pembahasan mengenai teracopy. Teracopy merupakan sebuah program yang dirancang untuk menyalin dan memindahkan file pada kecepatan maksimum.  Selain itu teracopy ini juga mempunyai fitur yang dapat meminimalisir adanya file yang gagal mencopy atau korupt saat proses copy


Mungkin ini beberapa fitur dan fungsi dari teracopy :
- Jika ada file yang error saat proses pemindahan atau menyalin teracopy akan melakukan pemulihan 
   mencoba untuk mentranfer ualng file tersebut namun apabila tetap tidak bisa aplikasi ini akan melewatkan 
   file tersebut dan proses transfer akan tetap berjalan.
- Dengan menggunakan teracopy proses menyalin dapat dihentikan (pause) dan dilanjutkan kembali.
- Daftar list file yang gagal saat mentrasfer aka terlihat di fitur teracopy.
- Ukuran program yang relative kecil ringan untuk dijalankan.

Sebetulnya masih banyak lagi teman-teman fitur dan fungsinya. Penasaran ingin mencobanya, teman-teman bisa menginstallnya dan memanfaatkan fitur yang ada diaplikasi tersebut. Semoga sedikit artikel ini membantu. Have nice work ^_^


0 comments:

Posting Komentar