Selasa, 19 April 2016

Winamp Software

Siapa sih yang gak kenal dengan aplikasi satu ini teman-teman pasi udah familiar banget dan pastinya dalam keseharian pake aplikasi satu ini. Yang suka ndegerin musik pasti udah familiar dengan aplikasi ini. Karena kebanyakan juga pasti aplikasi ini terinstall dilaptop teman-teman sebagai teman buat ngerjain tugas , bersantai, menyanyi juga. Oke, kali ini kita akan bahas aplikasi WINAMP. Mungkin juga ada teman-teman yang memakai tetapi belum tau kegunaannya jadi disini akan bahas sedikit mengenai fitur dan pengertian. WINAMP merupakan perangkat lunak freeware yang dapat memainkan berbagi codec dan tipe audio dan juga dapat dikostumisasi. Selain itu mempunyai fungsi dasar untuk memutar musik dan video.

Kegunaan Winamp
Aplikasi ini berfungsi untuk memutar musik. Dimana kita dapat menentukan playlist lagu tersebut. Selain untuk memutar musik aplikasi ini juga bisa untuk memutar video. Fitur yang lain kita dapat mengubah skin dari winamp sehingga kita tidak akan bosan dengan display yang ditampilkan dan kita juga dapat mengatur equalizer sesuai dengan selera pendengar musik. 

Cara Install Winamp :
Klik 2 kali pada setup exe winamp kemudian akan muncul pilihan bahasa pilih sesuai dengan yang diinginkan terus pilih OK kemudian NEXT.
Setelah itu akan muncul dialog berkaitan dengan persetujuan lisensi. Pilih I AGREE kemudian secara default hasil instalasi akan tersimpan di C. pilih NEXT .
Kemudian disini kita bisa menkostumisasi perangkat yang akan di install setelah itu NEXT dan INSTALL tunggu sampai proses instalasi berhasil.


Apabila instalasi telah berhasil kan muncul kotak dialog dibawah ini pilih FINISH. Aplikasi winamp sudah terinstall dikomputer anda. 
Sebetulnya masih banyak lagi teman-teman fitur dan fungsinya.mungkin itu hanya sedikit pembahasan aja. Penasaran ingin mencobanya, teman-teman bisa menginstallnya dan memanfaatkan fitur yang ada diaplikasi tersebut. Semoga sedikit artikel ini membantu. Have nice work ^_^

0 comments:

Posting Komentar